(M2KK) Kepala Kanwil Kementerian Agama Propinsi Jawa Timur Bapak DR.H. Husnul Maram, M.HI di MAN 2 Kota Kediri dalam rangka meninjau proyek SBSN dan siswa berprestasi KSM/MYRES. Rabu, 19 Oktober
https://www.kemenag.go.id/read/myres-2022-man-2-kota-kediri-temukan-alat-pendeteksi-komplikasi-diabetes Jakarta Kemenag) — Grand Final Madrasah Young Researchers Supercamp (Myres) yang digelar pada 9-13 Oktober 2022 di Asrama Haji Pondok Gede Jakarta Timur menghadirkan 36 tim dari berbagai madrasah tingkat
Demi menyambut bulan kelahiran Nabi Muhammad SAW, MAN 2 Kota Kediri menggelar acara peringatan Maulid Nabi. Acara tersebut digelar di masjid At Taqwa pada hari Jumat, tanggal 7 Oktober 2022.
Jumpa Bhakti Gembira atau Jumbara merupakan kegiatan tahunan yang diselenggarakan langsung oleh PMI. Sesuai namanya, Jumbara ini bertujuan untuk memperkuat solidaritas dan menambah relasi antar anggota PMR Wira dan Madya
Jum’at, 23 September 2022 MAN 2 Kota Kediri kedatangan tamu istimewa, yakni Bapak Dr. Muhammad Zain, M.Ag. selaku Direktur GTK Ditjen Pendis Kemenag RI dan Bapak Prof. Dr. M. Ali
Kamis, 22 September 2022 MAN 2 Kota Kediri lagi-lagi menjadi sekolah tujuan untuk studi banding. Kali ini tamu datang dari MAN 1 Kota Gorontalo yang terdiri atas 8 guru dan
Studi tiru merupakan kegiatan yang dilakukan oleh kelompok tertentu untuk mengunjungi suatu tempat yang sudah disiapkan dan berlangsung dalam waktu relatif singkat. Diantara salah tujuannya adalah untuk mengetahui secara langsung
Bayu Cahyo Bintoro dan Intan Asni Saharani sedang sibuk kemarin. Memegang gelas ukur, dua siswa kelas XU IPA 6 MAN 2 Kota Kediri itu terlihat tengah meracik reagen dan kepompong ulat
Pemilihan Ketua OSIS MAN 2 Kota Kediri periode 2022/2023 telah dilaksanakan pada Sabtu, 27 Agustus 2022. Setelah tahun sebelumnya serangkaian acara Pilketos diadakan secara daring, akhirnya pada tahun ini, debat
Upacara pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun RI yang ke-77 diselenggarakan di MAN 2 Kota Kediri, Rabu 17 Agustus 2022. Setelah dua tahun dibatasinya peserta dan